Kamis, 15 September 2011

Nickhun 2pm



Name ➟ Nichkhun Buck Horvejkul
Role in 2PM ➟ Sub Vocal, Dancer
Nickname ➟ Khunnie Boy, Khunnio Boo, Khun-ddaeng, Thai Prince
Date of birth ➟ 24th June 1988
Height ➟ 180cm
Weight ➟ 64kg
Blood Type ➟ O
Religion ➟ Buddhist
Languages ➟ English, Thai, Korean, Japanese, Chinese (in order of fluency)
School ➟ none at the moment
Hobbies ➟ Playing the piano, Exercising, Listening to music, Watching movies, Taking pictures
Specialties ➟ Playing the piano, Acrobatics
Ideal Woman ➟ A nice, cute, and good girl
Fav Food ➟ There isn’t a food that he doesn’t like
First Seen ➟ 2006 Superstar Survival
As Guest in Variety Shows ➟ Superstar Survival (2006), XTM I (2007), Mnet Hot Blood (2008), KBS Schoolympics (2008), SBS Yashimanman 2 (2008), MBC Idol Army (2008-2009), Mnet It�s Time 2PM (2009), Mnet Scandal (2009), MBC Introducing Star�s Friend (2009), MBC Infinite Girl (2009), MBC BodyX3(2009), MBC Pretty Boy Generation (2009), MBC Infinite Challenge (2009), KBS Sang Sang Plus (2009), KBS Champagne (2009), Mnet Wild Bunny (2009), KBS Win Win (2010), MBC Sunday Sunday Night Danbi (2010), SBS Star King (2008 – 2010), KBS Happy Together (2010), SBS Strong Heart (2010), KBS Dream Team Season 2 (2010)
As Regular in Variety Shows ➟MBC We Got Married (2010)
Music Show ➟ Co MCs at Mnet Mcountdown (2010)
Wajah China-Thailandnya bikin gemas
Aih, lucunya personel yang satu ini. Tak hanya di mata penggemar, di antara personel 2PM, ia dikenal paling pandai memainkan ekspresi wajah menggemaskan. Pada awal kemunculannya, Nickhun salah satu personel paling menarik perhatian. Wajah imut perpaduan China-Thailand cowok yang lahir dan besar di Amerika ini dan kemampuan berbahasa Korea yang masih minim bikin geregetan. Pemilik nama lengkap Nickhun Buck Horvejkul yang lahir pada 24 Juni 1988 ini ditemukan JYP di Amerika, saat cowok yang terdaftar sebagai warga negara Amerika ini ikut Korean Music Festival di Los Angeles. Kemampuan beradaptasi Nichkun yang baik di Korea membuatnya makin berkilau. Kemampuan bahasa Korea yang makin fasih menjadi jalan memperlancar kariernya. Tahun ini, pemilik julukan Prince Khun ini akan merambah dunia akting dengan menjadi pendukung film The Shining Diploma.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar